Pada mata kuliah ini mahasiswa mampu memahami tentang konsep
dan prinsip ilmu biologi yang dapat diterapkan dalam bidang pertanian yang
meliputi konsep dan permasalahan pada lingkungan pertanian, penerapan teknologi
yang keliru, prinsip pertanian organik , tanah dan kesuburan tanah, erosi dan
upaya pengawetan tanah, pengendalian hama penyakit, perkecambahan biji dan
pembibitan, perkembang biakan secara vegetatip dan perkembangan teknik budidaya
tanaman
- Teacher: Emilianus Pani